Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Palangka Raya, Dra. Gloriana mengungkapkan upaya penanganan kebakaran tidak dapat sepenuhnya dibebankan kepada pemerintah.
Anggota DPRD Murung Raya (Mura) Rejikinoor meminta agar seluruh investor atau perusahaan yang ada di kabupaten setempat peduli dengan kegiatan kemasyarakatan dan keumatan, seperti halnya yang dilakuka
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan di bawah kepemimpinan Bupati Seruyan, Ahmad Selanorwanda dan Wakil Bupati, H. Supian berkomitmen mengendalikan inflasi dan menjaga stabilitas harga.
Manfaatkan momentum bulan suci Ramadan, Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Palangka Raya memberikan edukasi kepada masyarakat tentang bahaya narkoba. Pihak polisi mengajak warga untuk berperan aktif dalam pemberantasan peredaran barang haram tersebut.Â
Pemerintah Kota Palangka Raya menerbitkan Peraturan Wali Kota Nomor 47 Tahun 2024 tentang pembebasan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR).
Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kota Palangka Raya mencatatkan peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebesar Rp11,6 miliar pada tahun 2024.
Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) merupakan forum yang sangat penting untuk sinkronisasi dan harmonisasi perencanaan pembangunan, dengan prioritas daerah tahun 2026.
Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tahun 2025 tingkat kecamatan Murung, turut dihadiri wakil rakyat di Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Murung Raya (Mura). Karena melalui kegiatan itu, celah untuk menyerap aspirasi masyarakat. Namun dalam setiap Musrenbang, DPRD selalu menekankan kepada Pemkab setwmpat agar usulan usulan yang masuk mendapat perhatian.