Pemprov Kalteng menegaskan investasi di daerah harus memberi manfaat nyata bagi masyarakat, menyerap tenaga kerja lokal, dan menjaga kelestarian lingkungan.
Adakah curah hujan di Sumatera bagian utara/Aceh bagian selatan akhir November lalu yang tertinggi dalam sejarah? Juga yang terlama? --tujuh hari tujuh malam hampir terus-menerus?
Gubernur Kalteng Agustiar Sabran dan Wakil Gubernur Edy Pratowo meletakkan batu pertama pembangunan Kantor UPT Pengelolaan Limbah Medis DLH di Jalan Tjilik Riwut Km 15, Jumat (8/8/2025).
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi Kalimantan Tengah menegaskan komitmennya memperkuat ketahanan lingkungan di tengah ancaman perubahan iklim yang semakin terasa di berbagai sektor.
Satuan Tugas (Satgas) Garuda Penertiban Kawasan Hutan (PKH) semakin intensif menindak perusahaan besar swasta (PBS) perkebunan kelapa sawit yang beroperasi tanpa izin di Kalimantan Tengah (Kalteng).