Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Murung Raya, Acmad Tafruji SP berharap agar koperasi di Murung Raya terus berkembang dalam semua kegiatan usahanya menjadi sokoguru perekonomian. Kemudian mampu meningkatkan kehidupan ekonomi serta kesejahteraan anggota koperasi dan masyarakat di sekitarnya.
Bupati menegaskan. Pemerintah Kabupaten melalui Dinas KUKMPP Lamandau, akan terus mengawal, mengadvokasi, dan membimbing koperasi yang ada untuk terus tumbuh berkembang di trek yang benar.
Pemerintah Kota Palangkaraya. Melalui Dinas Perdagangan Koperasi UKM dan Perindustrian (DPKUKMP), gelar pelatihan manajerial untuk pengurus koperasi se Palangkaraya tahun 2023 di Hotel Royal Global, Selasa (13/6).
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kalteng Ivo Sugianto Sabran menegaskan bahwa perempuan memiliki potensi dan peran besar dalam pembangunan daerah, termasuk sektor ekonomi.