Tim cabang olahraga E- Sport Kalimantan Tengah (Kalteng) yang akan berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh-Sumatra Utara (Sumut) baru saja berangkat untuk mengikuti try out atau uji coba di dua kota, yaitu Semarang dan Solo, Jawa Tengah. Uji coba ini berlangsung dari tanggal 14 hingga 21 Juli 2024.
Official tim Sepeda Kalimantan Tengah (Kalteng) pada PON XXI/2024, Hardianto Abednego, mengungkapkan bahwa jalur yang pelatih berikan saat ini kepada atlet lebih fokus ke tanjakan.
Tim Satuan Tugas (Satgas) Pemusatan Latihan Provinsi (Pelatprov) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kalimantan Tengah (Kalteng) melakukan monitoring dan evaluasi terhadap atlet catur yang sedang berlatih di Sekolah Catur Utut Adianto (SCUA), Jawa Barat, Sabtu (14/7).
Tim sepak takraw Kalimantan Tengah (Kalteng) yang akan berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 di Aceh dan Sumatera Utara (Sumut). Terus mengintensifkan latihan guna mempersiapkan kondisi fisik dan teknis agar dapat tampil maksimal.
Memasuki bulan ketiga Pemusatan Pelatihan Provinsi (Pelatprov), tim cabang olahraga Sambo Kalimantan Tengah (Kalteng) terus menjalani latihan intensif setiap pagi dan sore sebagai persiapan menuju PON XXI Aceh-Sumatera Utara (Sumut).
Cabang olahraga menembak berpeluang besar meraih medali emas di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 yang akan diselenggarakan di Aceh dan Sumatera Utara.
Ketua Satgas Pemusatan Latihan Provinsi (Pelatprov) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustan Saining. Memantau latihan cabang olahraga (Cabor) Dayung ke Situ Cipule, Karawang, Jawa Barat, Jumat (12/7).
Kompetisi Liga Futsal Nusantara babak 36 Besar Nasional segera digelar. Sejumlah kesiapan sudah dilaksanakan mulai penyambutan tim-tim yang akan bertanding, screaning, ujicoba lapangan hingga persiapan pertandingan.
Tim E-sport Kalimantan Tengah (Kalteng) semakin serius mempersiapkan diri untuk menghadapi Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh Sumatra Utara (Sumut) dengan mengadakan try out di Jawa Tengah.
Tim Pelatihan Daerah Provinsi (Pelatprov) Kickboxing Kalimantan Tengah (Kalteng), saat ini telah memasuki tahap Pra Kompetisi. Berdasarkan hasil evaluasi pemusatan latihan selama dua bulan, para atlet Kickboxing Kalteng menunjukkan peningkatan signifikan dalam aspek fisik, teknik, taktik, dan mental.