Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) menggelar program satu hari menjadi mahasiswa fakultas kedokteran di Kampus-2 FK UMPR, Kamis (23/1).
Dokter spesialis kedokteran jiwa di Rumah Sakit Universitas Indonesia dr Petrin Redayani Lukman, Sp.KJ (K), M.PDKed menuturkan gejala depresi pada remaja bukan hanya perasaan sedih, tetapi juga sering dengan keluhan fisik.