Kawasaki diakhir tahun memperkenalkan sepeda motor hidrogen yang diberi nama Ninja H2 HySE di negara asalnya Jepang. Merek sepeda motor yang identik dengan warna hijau tersebut menggunakan basis dari Ninja H2 SX Touring.
 Kawasaki Motor Indonesia (KMI) resmi memperkenalkan motor listrik Ninja e-1 dan Z e-1. Mengikuti desain dari merek masing-masing, Ninja e-1 menyajikan bodywork full-fairing yang sporty seperti lini Ninja berperforma tinggi. Sedangkan Z e-1 memiliki bodywork minimalis yang mengingatkan pada gaya streetfighter dan bermesin Z supernaked ciri khas dari tipe Z Kawasaki.