29.9 C
Jakarta
Monday, July 21, 2025

TAG

Kalteng

Pj Bupati Seruyan Kenalkan Koperasi ASN-BISA

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan kembali menggelar apel Hari Kesadaran Nasional yang dipimpin langsung oleh Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor di halaman Kantor Bupati Seruyan, Senin (17/2).

Dewan: Musrenbangdes Pondasi Pembangunan Desa

Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas menghadiri secara langsung, Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Lawang Tamang Kecamatan Mandau Talawang, pekan lalu.

Infrastruktur Jadi Usulan Prioritas Kecamatan Banama Tingang

Camat Banama Tingang Yanoadi Setiawan menyambut kedatangan Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Nunu Andriani. Kedatangan Nunu ke Kantor Kecamatan Banama Tingang, Kamis (13/2) untuk membuka dan memimpin musyawarah perencanaan pembangunan (Musyawarah) tingkat Kecamatan Banama Tingang.

UMK Barsel Naik 6,5 Persen di Tahun 2025 Ini

Upah Minimum Kabupaten (UMK) Barito Selatan pada 2025 ini, mengalami kenaikan sebesar-besarnya 6,5 persen dari tahun sebelumnya. Kepala Bidang Hubungan Industrial dan Jamsostek pada Dinas Transmigrasi dan Tenaga Kerja Barito Selatan, Irma Marlina mengatakan, pada 2024 lalu UMK Barito Selatan ditetapkan, sebesar Rp3.595.397 dan untuk 2025 ini naik menjadi Rp 3.829.097,81.

Rumah Sakit Rehabilitasi Narkotika Segera Hadir di Kalteng

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) bersama Badan Narkotika Nasional (BNN) berencana membangun Rumah Sakit atau Loka Rehabilitasi Narkotika di Kabupaten Kotawaringin Timur.

Waspada! BMKG Beri Peringatan, Cuaca Ekstrem Berpotensi Landa Kalteng

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kalimantan Tengah (Kalteng) mengeluarkan peringatan bahwa potensi hujan masih dapat terjadi di beberapa wilayah dalam beberapa hari ke depan. Kepala BMKG Kalteng Agung Sudiono Abadi menjelaskan, meski kondisi kelembapan udara di beberapa lapisan cenderung berkurang, tetapi labilitas lokal yang kuat masih mendukung proses konvektif pada skala lokal.

Kualitas Tata Kelola Pemerintahan Ditingkatkan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barito Selatan (Barsel), menggelar rapat terkait Pertauran Bupati (Perbub) Barito Selatan Nomor 22 tahun 2024, tentang Naskah Tata Dinas, di Aula Kantor Bapperida Barsel, Selasa (11/2/).

Terima Kartu Tanda Anggota Gerindra dari Prabowo Subianto, Agustiar Sabran Komitmen Bangun Kalteng

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) terpilih, H. Agustiar Sabran secara resmi menerima tanda anggota Partai Gerindra dari Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Gerindra Prabowo Subianto.

Hermon: Gunakan Teknologi secara Bijak

Perkembangan teknologi harus bisa diimbangi dengan pendidikan karakter yang baik untuk para pemuda, agar pengaruhnya bisa berguna dan tidak berpengaruh buruk kepada sikap dan perbuatannya.

Rakor Pengawasan Perencanaan dan Penganggaran Daerah se-Kalteng Digelar di Kapuas

Pemerintah Kabupaten Kapuas menjadi tuan rumah kegiatan Rapat Koordinasi Pelaksanaan Pengawasan Kualitas Perencanaan dan Penganggaran Pemerintah Daerah se-Provinsi Kalimantan Tengah tahun 2025. Kegiatan berlangsung di Ruang Rapat Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Kapuas, Kamis (13/2/2025).

Latest news