Tak bisa menunjukan dokumen lengkap, sekitar 24 jemaah pemegang visa non haji asal Indonesia diamankan aparat kepolisian Kerajaan Arab Saudi.
Mereka diamankan setelah kedapatan tidak bisa menunjukkan dokumen-dokumen perhajian ketika miqat di Bir Ali, Madinah.
Jemaah calon haji (JCH) asal Kabupaten Pulang Pisau diberangkatkan menuju embarkasi haji Banjarmasin, Minggu (19/5) sore. Pelepasan JCH Kabuaten Puang Pisau dilepas Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani di Masjid Agung Ar Raudhah.
Jemaah calon haji (JCH) Kalimantan Tengah (Kalteng) yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 03 embarkasi Banjarmasin dijadwalkan terbang ke Tanah Suci pada hari ini atau Rabu (15/5) pukul 04.50 Wita.
KIAI Haji Muhammad Ilmi memimpin pengajian rutin di Musala Darul Hikmah. Pengajian ini merupakan yang terakhir sebelum Ramadan. Berlangsung pada Selasa (26/2) malam di Kecamatan Teluk Kepayang. Sekitar 75 Km dari Batulicin, ibu kota Kabupaten Tanah Bumbu.
Rombongan haul Guru Sekumpul ke-19 asal Desa Jone, Kecamatan Tanah Grogot, Kabupaten Paser, Provinsi Kalimantan Timur mengalami kecelakaan kawasan perbatasan Kalimantan Selatan dan Kalimantan Timur, Selasa (16/1).
Sebanyak 320 jemaah calon haji (JCH) dari Kabupaten Kapuas didampingi oleh 8 petugas pedamping yang masuk dalam kloter 3 tiba dengan selamat di asrama haji embarkasi Banjarmasin, Rabu (31/5).