Di tengah perubahan ekonomi yang makin cepat dan penuh tantangan, Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) terus memperkuat kolaborasi dengan penyedia data ekonomi di daerah.
Bank Kalteng genap berusia 64 tahun pada 28 Oktober 2025. Di usia yang matang ini, bank kebanggaan masyarakat Kalimantan Tengah itu terus membuktikan diri sebagai lembaga keuangan daerah yang tangguh.
PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan memantau langsung sejumlah SPBU di Palangka Raya, Jumat (17/10), untuk memastikan layanan, keamanan, dan kenyamanan pelanggan tetap terjaga.
Di tengah perlambatan ekonomi global dan tantangan pasca-pandemi, pemerintah daerah di seluruh Indonesia dituntut untuk menemukan sumber-sumber pertumbuhan ekonomi baru.
Bank Kalteng resmi menyabet penghargaan Best Performance Bank – Kategori BPD (Sumatera–Kalimantan) pada ajang Bisnis Indonesia Financial Awards (BIFA) 2025.