Kedisiplinan dan profesionalisme kerja dari setiap Aparatur Sipil Negara (ASN) harus ditingkatkan. Utamanya yang selalu bersentuhan langsung dengan pelayanan terhadap masyarakat.
Kalangan DPRD Murung Raya (Mura) mengimbau kepada seluruh masyarakat yang wilayah desanya pada tahun 2024 ini, dibangun jaringan listrik PLN agar mendukung seluruh kegiatan pembangunan tersebut.
Pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Murung Raya membutuhkan dukungan dari seluruh pihak, tidak hanya Pemerintah setempat. Namun juga dari pihak investor yang berinvestasi di Kabupaten Murung Raya.
Wakil Ketua II DPRD Murung Raya (Mura), Rahmanto Muhidin secara terus menerus mengimbau kepada pemerintah daerah untuk tidak menggunakan aset daerah sebagai fasilitas pribadi.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Murung Raya (Mura) menggelar Rapat Paripurna ke 7 Masa Sidang II tahun 2024, dengan agenda penandatanganan nota kesepakatan DPRD dengan pemerintah daerah, terhadap KUA/PPAS APBD perubahan anggaran 2024.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Murung Raya (Mura) melaksanakan Rapat Paripurna ke-5 Masa Sidang II Tahun 2024, di Gedung DPRD Kabupaten Murung Raya. Rapat Paripurna ini dihadiri Pj Sekda Mura, Rudie Roy, anggota DPRD Mura, unsur Forkopimda serta jajaran dari Pemkab Mura, Selasa (6/8).
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Murung Raya (Mura) menerima tiga buah rancangan peraturan daerah (Raperda) dari pemerintah daerah setempat.
Penyerahan tiga Raperda digelar dalam Rapat Paripurna ke 4 Masa Sidang II Tahun 2024, dihadir anggota DPRD Mura, unsur Forkopimda serta jajaran dari Pemkab Murung Raya dan tamu undangan lainnya.
Wakil Ketua (Waket) II DPRD Murung Raya (Mura), Rahmanto Muhidin menyampaikan, Lasqi Mura menargetkan kembali meraih juara umum dalam kegiatan Festival Seni Qasidah (FSQ) ke-11 Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng).
Anggota DPRD Murung Raya, Heriyus M Yoseph dan Bebie, turut hadir menonton langsung karnaval budaya yang dilaksankan pemerintah daerah setempat, dalam rangka memeriahkan Hari Jadi ke 22 Kabupaten Murung Raya, Sabtu (3/8).