Ketua Umum Dewan Adat Dayak (DAD) Provinsi Kalimantan Tengah, H. Agustiar Sabran menyampaikan bahwa Mantir Adat dan Damang akan mendapatkan perhatian khusus dalam upayanya memperkuat peran adat di Kalteng.
Ia menilai, kedua peran adat tersebut, menjadi ujung tombak dalam menjaga keharmonisan masyarakat dan mengatasi berbagai persoalan dalam konsep Huma Betang, atau rumah besar sebagai simbol kesatuan masyarakat Dayak.
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Murung Raya (Mura), Nuryakin – Doni atau akrab disapa pasangan ‘NURANI’, mendapat dukungan dari para damang atau kepala adat yang ada di Kabupaten Murung Raya.
Ketua Umum (Ketum) Dewan Adat Dayak (DAD) Kalimantan Tengah H Agustiar Sabran menekankan seluruh damang harus perkuat kearifan lokal, terus berupaya memberikan pemahaman kepada masyarakat terkait adat istiadat, termasuk menjunjung tinggi falsafah huma betang dan belum bahadat.
Plt Bupati Kapuas HM Nafiah Ibnor melantik dan mengukuhkan dua Damang Kepala Adat Kecamatan Kapuas Kuala dan Kecamatan Mandau Talawang. Kegiatan dilakukan di Aula Bapelitbangda Kabupaten Kapuas, Senin (31/7).
Kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan oleh tujuh damang kepala adat. Terhadap kutipan ayat dalam kitab suci umat Hindu Kaharingan akhirnya menemukan hasil. Setelah sempat melakukan sidang adat, kedua belah pihak akhirnya memilih jalur damai.