Produk lokal usaha mikro kecil menengah (UMKM) di Kota Palangkaraya dapat menjadi upaya dalam meningkatkan pendapatan ekonomi Daerah.
Anggota Komisi C DPRD Kota Palangkaraya, Norhaini mengajak masyarakat untuk memanfaatkan hasil produksi UMKM lokal baik berupa produk dan makanan. Norhaini menilai produk-produk lokal saat ini rata-rata telah memiliki kualitas yang tinggi.
Penjabat (Pj) Bupati Murung Raya (Mura), Hermon memimpin apel gabungan, bertempat di Kantor Bupati Mura, Rabu (19/6). Meskipun cuaca tidak mendukung, karena diguyur hujan tidak menyurutkan semangat segenap jajaran para asisten Setda, kepala perangkat daerah dan ASN, serta tenaga honor kontrak di lingkungan Pemkab Mura untuk tetap hadir.
Dinas Pemuda Olahraga Pariwisata dan Kebudayaan (Disporaparbud) mengajak masyarakat Barsel untuk terus melestarikan dan mengembangkan seni dan budaya daerah setempat. Demikian dikatakan, Kadisporaparbud Barsel, Dr Manat Simanjuntak, Minggu (28/4).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau, menggelar upacara memperingati Hari Otonomi Daerah yang ke XXVIII Tahun 2024 di halaman Kantor Bupati Lamandau, Kamis (25/4). Â
Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) Edy Pratowo membuka rapat koordinasi pemberantasan korupsi terintegrasi sektor pelayanan publik dan pengadaan barang atau jasa (PBJ) wilayah Kalteng di Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur, Selasa (23/4).
Malam Grand Final Pemilihan Putra dan Putri Pariwisata (Bandar dan Sumbu Kurung) Kabupaten Pulang Pisau tahun 2023 digelar di Gedung Pertemuan Umum (GPU) Handep Hapakat Pulang Pisau, Kamis malam (23/11).