25.6 C
Jakarta
Sunday, January 25, 2026

TAG

BKD Kalteng

BKD Kalteng Dorong Transparansi ASN Lewat E-Kinerja BKN

Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Tengah terus berupaya meningkatkan transparansi dan efektivitas kinerja Aparatur Sipil Negara (ASN). Salah satu langkah yang ditempuh adalah dengan mengoptimalkan penerapan sistem E-Kinerja BKN dan Sinerja BKD. Sistem ini bertujuan untuk memastikan setiap ASN dapat menilai dan melaporkan kinerja mereka secara lebih transparan dan akuntabel. 

Kuota CPNS Kalteng Tercapai, Tapi Masih Kekurangan 1.700 Tenaga Teknis

Proses seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) tahun 2024 telah selesai.

BKD dan BKKBN Kalteng Perkuat Sinergi untuk Tekan Stunting

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Tengah, Lisda Arriyana, menerima kunjungan Kepala Perwakilan BKKBN Kalimantan Tengah, Jeanny Yola Winokan, pada Senin (13/1/2025).

BKD Kalteng Buka Penelitian untuk Praja IPDN Angkatan XXXII, Ini Harapan Lisda Arriyana

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Tengah, Lisda Arriyana, membuka secara resmi kegiatan penelitian bagi Satuan Praja Utama Angkatan XXXII Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) asal Kalimantan Tengah.

Kepala BKD Kalteng: Jaga Netralitas ASN Jelang Pilkada

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) menggelar Apel Bersama untuk meningkatkan disiplin, kinerja, dan profesionalisme Aparatur Sipil Negara (ASN) serta Pegawai Kontrak, Senin (25/11/2024).

Seleksi Terbuka JPT Pratama Kalteng, 24 Peserta Lolos Administrasi

Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Seleksi Terbuka (SELTER) Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama yang diikuti oleh 26 peserta.

Rakor Kepegawaian Kalteng Tingkatkan Profesionalisme ASN

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kalimantan Tengah, Lisda Arriyana, menghadiri Pra-Rakor Organisasi dan Kepegawaian se-Kalteng yang digelar di Palangka Raya, Kamis (31/10/2024).

BKD Kalteng Apresiasi Peran Bunda PAUD dalam Pengembangan SDM Unggul

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Tengah, Lisda Arriyana, menghadiri penutupan kegiatan Apresiasi Bunda PAUD Tingkat Provinsi Tahun 2024 di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur, Rabu malam (30/10/2024).

Pemprov Kalteng Respons Kebijakan Pemerintah Pusat Soal ASN

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) menggelar Rapat Koordinasi Pemangku Jabatan Pelaksana Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalteng. Acara ini berlangsung di Aula BKD pada Jumat (25/10/2024).

Seleksi Kompetensi Dasar CPNS 2024, 555 Formasi Diperebutkan

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Tengah resmi melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun anggaran 2024. Kegiatan ini digelar di Palangka Raya, pada Minggu (20/10/2024).

Latest news