Terkadang kita merasa hidup yang sedang dijalani tampak baik-baik saja, tapi sebenarnya butuh healing sejenak. Mungkin sebagian besar orang sering berpura-pura kuat dan memaksakan diri.
Dalam dunia yang sering kali terjebak dalam penilaian superficial, di mana penampilan dan status sosial sering menjadi tolak ukur keberhasilan, penting untuk memahami apa yang sebenarnya dimaksud dengan "kelas."