24.5 C
Jakarta
Monday, April 7, 2025

Dua Rumah Hangus Terbakar, Diduga Korsleting Listrik dan Kerugian Ditaksir Rp300 Juta

NANGA BULIK, PROKALTENG.CO โ€“ Peristiwa kebakaran terjadi di Jalan Batu Batanggui, Kecamatan Bulik, Kabupaten Lamandau, Kalimantan Tengah, pada Minggu (30/3/2025) sekitar pukul 00.30 WIB. Akibat jilatan si Jago Merah, dua rumah hangus terbakar di RT 2.

Peristiwa nahas ini terjadi menjelang perayaan Hari Raya Idul Fitri, menambah duka bagi pemilik rumah,Harmati dan Roni, yang kehilangan harta benda mereka.

Kapolres Lamandau AKBP Bronto Budiyono, menuturkan Saksi mata nauval dan Roni sekitar jam 00.30 wib mencium bau konsleting dari dapur harmati, kemudian nauval langsung menghubungi pemadam kebakaran.

โ€œKerugian mencapai tiga ratus juta dan Menurut saksi mata kebakaran berasal dari dapur diduga konsleting listrik dan api dengan cepat merambat ke seluruh bangunan, mengakibatkan kedua rumah tersebut hangus terbakar dan sekitar 1 jam tim gabungan memadamkan api tersebut,โ€ jelas Kapolres, saat dikonfirmasi Kamis (3/4).

Baca Juga :  Diduga Korsleting Listrik, Rumah Warga di Jalan Junjung Buih Nyaris Terbakar

Kejadian tersebut langsung menyita perhatian warga sekitar.  Mereka berbondong-bondong membantu memadamkan api dengan peralatan seadanya sebelum petugas pemadam kebakaran tiba.

โ€œSaya juga menghimbau kepada masyarakat apabila bepergian dan dimalam hari, periksa aliran listrik dan kompor sehingga tida terjadi hal serupa,โ€ harapnya.

Kehadiran anggota TNI dan Polri di lokasi kejadian turut membantu proses pemadaman dan pengamanan lokasi.  Kerja sama antara warga, TNI/Polri, dan petugas pemadam kebakaran berhasil mencegah meluasnya kebakaran ke rumah-rumah di sekitarnya.

Meskipun api berhasil dipadamkan, namun kedua rumah tersebut mengalami kerusakan yang cukup parah.  Harmati dan Rony kehilangan hampir seluruh harta benda mereka.  (bib)

NANGA BULIK, PROKALTENG.CO โ€“ Peristiwa kebakaran terjadi di Jalan Batu Batanggui, Kecamatan Bulik, Kabupaten Lamandau, Kalimantan Tengah, pada Minggu (30/3/2025) sekitar pukul 00.30 WIB. Akibat jilatan si Jago Merah, dua rumah hangus terbakar di RT 2.

Peristiwa nahas ini terjadi menjelang perayaan Hari Raya Idul Fitri, menambah duka bagi pemilik rumah,Harmati dan Roni, yang kehilangan harta benda mereka.

Kapolres Lamandau AKBP Bronto Budiyono, menuturkan Saksi mata nauval dan Roni sekitar jam 00.30 wib mencium bau konsleting dari dapur harmati, kemudian nauval langsung menghubungi pemadam kebakaran.

โ€œKerugian mencapai tiga ratus juta dan Menurut saksi mata kebakaran berasal dari dapur diduga konsleting listrik dan api dengan cepat merambat ke seluruh bangunan, mengakibatkan kedua rumah tersebut hangus terbakar dan sekitar 1 jam tim gabungan memadamkan api tersebut,โ€ jelas Kapolres, saat dikonfirmasi Kamis (3/4).

Baca Juga :  Diduga Korsleting Listrik, Rumah Warga di Jalan Junjung Buih Nyaris Terbakar

Kejadian tersebut langsung menyita perhatian warga sekitar.  Mereka berbondong-bondong membantu memadamkan api dengan peralatan seadanya sebelum petugas pemadam kebakaran tiba.

โ€œSaya juga menghimbau kepada masyarakat apabila bepergian dan dimalam hari, periksa aliran listrik dan kompor sehingga tida terjadi hal serupa,โ€ harapnya.

Kehadiran anggota TNI dan Polri di lokasi kejadian turut membantu proses pemadaman dan pengamanan lokasi.  Kerja sama antara warga, TNI/Polri, dan petugas pemadam kebakaran berhasil mencegah meluasnya kebakaran ke rumah-rumah di sekitarnya.

Meskipun api berhasil dipadamkan, namun kedua rumah tersebut mengalami kerusakan yang cukup parah.  Harmati dan Rony kehilangan hampir seluruh harta benda mereka.  (bib)

Terpopuler

Artikel Terbaru