27.1 C
Jakarta
Saturday, April 27, 2024

Jaga Aksi Aliansi Masyarakat Adat Dayak, Polresta Turunkan Ratusan Personel

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Polresta Palangka Raya melaksanakan tugas (Pam) untuk menjaga keamanan aksi damai yang dilakukan oleh Aliansi Masyarakat Adat Dayak di Mabes Polda Kalteng, Senin (16/10/2023).

Kapolresta Kota Palangka Raya, Kombes Pol Budi Santosa selaku penanggung jawab tugas mengungkapkan bahwa Pam tersebut dilaksanakan oleh ratusan orang personel gabungan Polresta Palangka Raya dan polsek jajaran, yang dibantu oleh Ditsamapta bersama Satbrimob Polda Kalteng.

“Polresta Palangka Raya mengerahkan sebanyak 129 personel guna melaksanakan tugas Pam aksi damai yang digelar oleh saudara-saudari dari Aliansi Masyarakat Adat Dayak Peduli Bangkal, guna menjaga keamanan dan ketertiban selama berjalannya kegiatan,” terangnya.

Kombes Pol. Budi Santosa menambahkan, tugas Pam tersebut akan dilaksanakan dengan sebaik mungkin dan penuh rasa tanggungjawab oleh seluruh personel yang terlibat, serta sesuai dengan SOP Polri yang berlaku dalam mengamankan kegiatan aksi damai.

Baca Juga :  Gak Kapok, Sopir Travel Residivis Curat Ditangkap Polisi di Depan Mapo

“Dengan adanya Pam ini, kita pun berharap agar aksi damai yang digelar oleh Aliansi Masyarakat Adat Dayak pada hari ini dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar, sehingga situasi Kamtibmas di Kota Palangka Raya dapat senantiasa kondusif,” tegasnya.

Demi mewujudkan hal tersebut, pihaknya akan melaksanakan tugas Pam tersebut dengan sebaik mungkin dan sesuai SOP Polri yang berlaku, serta menjunjung tinggi Hak Asasi Manusia (HAM) bagi para massa yang akan menyampaikan aspirasinya,” tutupnya. (jef/pri)

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Polresta Palangka Raya melaksanakan tugas (Pam) untuk menjaga keamanan aksi damai yang dilakukan oleh Aliansi Masyarakat Adat Dayak di Mabes Polda Kalteng, Senin (16/10/2023).

Kapolresta Kota Palangka Raya, Kombes Pol Budi Santosa selaku penanggung jawab tugas mengungkapkan bahwa Pam tersebut dilaksanakan oleh ratusan orang personel gabungan Polresta Palangka Raya dan polsek jajaran, yang dibantu oleh Ditsamapta bersama Satbrimob Polda Kalteng.

“Polresta Palangka Raya mengerahkan sebanyak 129 personel guna melaksanakan tugas Pam aksi damai yang digelar oleh saudara-saudari dari Aliansi Masyarakat Adat Dayak Peduli Bangkal, guna menjaga keamanan dan ketertiban selama berjalannya kegiatan,” terangnya.

Kombes Pol. Budi Santosa menambahkan, tugas Pam tersebut akan dilaksanakan dengan sebaik mungkin dan penuh rasa tanggungjawab oleh seluruh personel yang terlibat, serta sesuai dengan SOP Polri yang berlaku dalam mengamankan kegiatan aksi damai.

Baca Juga :  Gak Kapok, Sopir Travel Residivis Curat Ditangkap Polisi di Depan Mapo

“Dengan adanya Pam ini, kita pun berharap agar aksi damai yang digelar oleh Aliansi Masyarakat Adat Dayak pada hari ini dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar, sehingga situasi Kamtibmas di Kota Palangka Raya dapat senantiasa kondusif,” tegasnya.

Demi mewujudkan hal tersebut, pihaknya akan melaksanakan tugas Pam tersebut dengan sebaik mungkin dan sesuai SOP Polri yang berlaku, serta menjunjung tinggi Hak Asasi Manusia (HAM) bagi para massa yang akan menyampaikan aspirasinya,” tutupnya. (jef/pri)

Terpopuler

Artikel Terbaru