AKTRIS cantik Luna
Maya mengungkap alasannya betah berlama-lama tak memiliki kekasih. Ternyata,
boyband asal Korea Selatan, Bangtan Boy (BTS) lah yang membuatnya tidak
kesepian. “Selama ini saya betah enggak punya pacar karena BTS menyelamatkan
hidup saya,†kata Luna Maya.
Mantan kekasih Reino
Barack itu merasa hidupnya menjadi lebih berwarna semenjak mengidolakan BTS.
“Saya tidak pernah
merasakan kesepian, beneran. Jadi gue bahagia aja. Kalau lagi sendiri enggak
ada yang dekatin, ya biasa aja,†ungkapnya.
Pesohor kelahiran 26 Agustus 1983 itu mengatakan
bahwa BTS lah yang mengubah hidupnya menjadi lebih baik. Dia bahkan
menyebut sosok RM (leader BTS) yang memiliki andil besar dalam hidupnya.
“Kalau lagi lihat
viceonya RM ketawa-ketawa sendiri. Terus mimpi-mimpi kami pacaran digandeng
tangannya, bahagia banget,†pungkasnya. (mg7/jpnn)