Ketua Umum TP PKK dan TP Posyandu Pusat Tri Tito Karnavian melakukan kunjungan kerja ke Kalimantan Tengah guna memperkuat sinergi program kesejahteraan keluarga, Rabu (22/10/2025).
Pemerintah Kabupaten Katingan menyambut baik kunjungan Tim Pembina Posyandu Provinsi Kalimantan Tengah, yang hadir untuk memperkuat peran layanan kesehatan masyarakat di tingkat desa.
Ketua TP PKK Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng)Â Aisyah Thisia Agustiar Sabran. Meninjau secara langsung Pemeriksaan Kesehatan Gratis dan Makan Bergizi Gratis di SMA Negeri 5 dan SMA Negeri 1 Palang
Pemprov Kalteng menegaskan komitmennya dalam percepatan penurunan stunting dan pemenuhan hak-hak anak melalui penguatan program keluarga berencana dan layanan pendidikan anak usia dini.
Gubernur Kalteng H. Agustiar Sabran dan Ketua TP PKK Aisyah Thisia resmi dikukuhkan sebagai Ayah dan Bunda GenRe serta Orang Tua Asuh dalam Program GENTING Provinsi Kalteng.
Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Kalteng, Aisyah Thisia Agustiar Sabran, menegaskan hal tersebut saat membuka Pertemuan Advokasi Pokjanal Posyandu Kota Palangka Raya Tahun 2025.
Aisyah Thisia Agustiar Sabran, Istri Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), mendorong keluarga untuk lebih aktif dalam pencegahan penyalahgunaan narkotika di Bumi Tambun Bungai.