Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) M Ridho Ansari. Menyoroti keberadaan perusahan besar swasta (PBS) yang berinvestasi di daerah setempat. Agar bisa mempekerjakan tenaga kerja lokal (TKL) sesuai dengan amanat Peraturan Daerah (Perda).
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan bahwa lawatan Presiden Prabowo Subianto ke Tiongkok menghasilkan kontrak investasi mencapai lebih dari USD10 Miliar. Hal ini disampaikan Bahlil usai menemani Prabowo melakukan pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri Li Qiang di Beijing, pada Sabtu (9/11).
Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugiyarto. Menyebut, pentingnya infrastruktur yang berkualitas dan merata, dalam meningkatkan minat investor untuk berinvestasi di daerah tersebut.
Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah nomor urut 01, Willy M. Yoseph dan Habib Ismail bin Yahya, tampil meyakinkan dalam debat perdana, Senin malam (13/10).
Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Melalui Dinas Cipta Karya Tata Ruang dan Pertanahan (DCKTRP). Terus melakukan upaya untuk meningkatkan investasi, salah satunya melalui sosialisasi Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) yang digelar di ruang rapat Mall Pelayanan Publik (MPP), Rabu, (7/8)
Di era di mana jejak digital kita terekam di mana-mana, konsep privasi mungkin terasa seperti barang antik yang usang.Platform media sosial mendorong kita untuk berbagi setiap detail kehidupan, mulai dari sarapan pagi hingga pencapaian terbaru.
Kantar, firma terkemuka di dunia yang bergerak di bidang brand serta pemasaran dan data analitik pemasaran, mempublikasikan hasil riset dengan judul “Kantar BrandZ Top 30 Most Valuable Southeast Asian Brands 2024” pada Jumat (26/07).
Seiring dengan perkembangan pasar modal di Indonesia, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) berupaya untuk terus memperkuat eksistensi dan memberikan layanan terbaik bagi investor dalam ekosistem pasar modal.
Sejumlah warga dari berbagai profesi di Desa Bukit Jaya KM 18, Kecamatan Bulik Timur, Kabupaten Lamandau, menjadi korban penipuan bermodus investasi bodong. Tak tanggung - tanggung, total kerugian para korban ditaksir mencapai miliaran rupiah.