28.9 C
Jakarta
Monday, November 25, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Harga Diri

Kepribadian dan Karakter Menjadikan Seseorang Berkualitas dan Menentukan Harga Diri

Pernahkah Anda bertanya-tanya apa yang membuat seseorang terlihat berkelas dan berkualitas, selain dari kekayaan atau statusnya? Menurut orang terdahulu, karakter dan kepribadian lebih berharga daripada sejumlah uang. Itu pula yang membuat uang tidak bisa membeli segalanya.

Inilah 5 Situasi Dalam Hidup yang Akan Ditinggalkan oleh Orang-orang

PROKALTENG.CO - Seseorang yang bernilai tinggi adalah ia yang memiliki harga diri kuat, selalu menjaga integritas, dan menjunjung tinggi nilai-nilai inti yang ada di dalam dirinya bahkan saat kondisi sulit.

Berikut Hal yang Tidak Ditoleransi Perempuan Kuat dalam Hubungan Mereka

Perempuan kuat adalah mereka yang memiliki harga diri tinggi dan tidak takut untuk menuntut apa yang layak bagi mereka dalam hubungan. Ada beberapa hal yang seharusnya tidak pernah ditoleransi oleh perempuan kuat.

Sikap yang Harus Dihindari agar Harga Diri Tetap Terjaga dan Elegan Setelah Putus Cinta

Pasca putus cinta selalu meninggalkan rasa yang sakit dan kecewa bahkan bisa membuat emosi melonjak naik hingga lupa dengan diri sendiri. Di fase ini Anda seharusnya perlu bersikap tetap tenang dan tidak perlu terjebak dengan drama-drama yang justru memancing emosi Anda.

Tips dan Trik untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Anda

Self esteem atau harga diri adalah keyakinan dan rasa percaya diri seseorang terhadap kualitas atau kepentingan dirinya sendiri. Self esteem yang sehat dapat membuat seseorang merasa positif tentang dirinya dan tentang kehidupannya secara umum.

Latest news

- Advertisement -spot_img