Cawapres Nomor Urut 2 Gibran Rakabuming Raka menegaskan, program makan siang dan susu gratis yang diusungnya dengan Prabowo Subianto merupakan gagasan konkret, bukan sekadar retorika. Terlebih program seperti ini juga telah diterapkan oleh banyak negara.
Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Rosan P Roeslani memastikan, pasangan nomor urut 2 ini telah siap menghadapi debat perdana Pilpres 2024. Meski tidak ada persiapan khusus, Prabowo akan tetap dibekali dengan informasi terkini.
Praktisi media sosial Irfan Asy'ari Sudirman Wahid alias Ipang Wahid tak sepekat bila Cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka dianggap tidak siap berdedat. Justru baginya Gibran adalah cawapres yang paling siap menjalankan debat.
Wakil Ketua Umum Partai Garuda Teddy Gusnaidi menyatakan, pihak yang mengusulkan debat cawapres dihilangkan, sudah terbukti bukan dari kubu Prabowo Subianto-Gibran.
Calon wakil presiden nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka membeberkan langkahnya memecah masalah sampah di Solo, Jawa Tengah. Salah satunya dengan membangun pembangkit listrik tenaga sampah (PLTSa).
Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menggelar pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat. Layanan yang diberika berupa pengecekan gula darah, kolesterol, asam urat hingga tekanan darah.
Pasangan calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres) Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka menghadirkan beberapa program kemudahan berusaha untuk masyarakat, terutama bagi kalangan milenial dan generasi Z.
Cawapres nomor urut 2, Gibrwn Rakabuming Raka menyatakan telah siap menghadapi debat capres-cawapres yang akan diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU). Gibran mengaku sudah mendapat banyak saran dari berbagai lapisan masyarakat.
Calon Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka mengatakan bahwa pihaknya akan mengikuti aturan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI terkait dengan format debat calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres)
Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto mengaku mendapat banyak nasihat dari pimpinan Pondok Pesantren Cipasung di Tasikmalaya, Jawa Barat. Nasihat ini berkaitan dengan majunya Prabowo sebagai calon presiden.