Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) berencana untuk memperbaiki dua lapangan sepak bola di wilayah ini. Perbaikan itu sebagai bagian dari upaya untuk meningkatkan standar fasilitas olahraga.
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor. Menegaskan pentingnya dukungan sarana dan prasarana berstandar nasional untuk meningkatkan prestasi di bidang olahraga. Dirinya menyampaikan hal tersebut dalam keterangannya terkait pembenahan Stadion 29 November Sampit dan fasilitas olahraga lainnya, belum lama ini.
Anggota komisi A DPRR Kota Palangkaraya, Syaufwan Hadi berharap pembangunan infrastruktur di Kota Palangkaraya bisa dirasakan seluruh elemen masyarakat.