25.5 C
Jakarta
Saturday, January 17, 2026

TAG

Fairid Naparin

Fairid-Zaini Tunjukkan Bukti Kerja Cepat Lewat 9 Program Prioritas

Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya memaparkan capaian penting dalam 100 hari masa kepemimpinan Wali Kota Fairid Naparin dan Wakil Wali Kota Zaini.

1.000 UMKM Terima Bantuan Modal dari Pemko Palangka Raya

Sebanyak 1.000 pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kota Palangka Raya menerima Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) dari Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya.

DPRD Palangka Raya Ajak Warga Taat Bayar PBB, Penopang Utama Pembangunan

Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) menjadi salah satu sumber penting dalam mendukung pembangunan daerah.

Wali Kota : Langkah Strategis Mendorong Pengembangan Ekowisata di Palangka Raya

Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin, bersama Wakil Wali Kota Achmad Zaini. Menghadiri acara Launching Destinasi Wisata Hutan Pantung yang berlokasi di Jalan Ir. Suyatno Km.8, Kota Palangka Raya,

Hari Kebangkitan Nasional 2025 Momentum Merefleksikan Nilai-Nilai Perjuangan

Memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke-117 yang jatuh pada tanggal 20 Mei 2025, Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin mengajak generasi muda menghargai dan memaknai momentum bersejarah ini.

Pemko Palangka Raya Berkomitmen Menyusun Peta Jalan Pembangunan Kependudukan

Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin. Diwakili Plh. Sekda Kota Palangka Raya, Arbert Tombak. Menghadiri Workshop Penyusunan Peta Jalan Pembangunan Kependudukan Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng)

Memupuk Kebersamaan dan Kesadaran Menjaga Serta Melestarikan Kearifan Budaya Lokal Kalteng

Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin bersama Wakil Wali Kota Palangka Raya, Achmad Zaini didampingi Istri, Merty llona Achmad Zaini. Menghadiri acara Karnaval Budaya Festival Budaya Isen Mulang (FB

FBIM 2025 Bentuk Nyata Pelestarian dan Perayaan Budaya Daerah Penuh Kreativitas di Kalteng

Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin, bersama Wakil Wali Kota Achmad Zaini didampingi istri, Merty llona Achmad Zaini, menghadiri Pembukaan Festival Budaya Isen Mulang (FBIM) Tahun 2025

Pemprov Kalteng Bahas Evaluasi Pembangunan, Fairid: Palangka Raya Siap Bersinergi

Pemprov Kalteng menggelar Rakordalev Triwulan I Tahun 2025 sebagai upaya meninjau capaian kinerja pembangunan daerah.

TEGAS! Semua Reklame, Spanduk dan Papan Nama Berdiri Tidak Sesuai Aturan Akan Ditindak

Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin. Menegaskan komitmennya untuk melakukan penertiban terhadap bangunan liar, spanduk, dan reklame yang tidak sesuai aturan dalam waktu dekat.

Latest news