Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mengimbau seluruh nelayan di wilayah tersebut untuk segera mendaftar Buku Kapal Elektronik (E-BKP).
Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng) menegaskan pentingnya penerapan Buku Kapal Elektronik (E-BKP) sebagai solusi untuk modernisasi administrasi nelayan di wilayah tersebut.
Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng) menegaskan pentingnya Buku Kapal Elektronik (E-BKP) bagi pemilik kapal perikanan sebagai syarat utama dalam pengawasan dan pengelolaan perikanan di wilayah tersebut.
Peringatan Hari Ikan Nasional (Harkannas) ke-11 di Kalimantan Tengah menjadi momentum penting bagi Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) untuk mengedukasi masyarakat mengenai pentingnya ikan sebagai sumber gizi utama dalam mewujudkan kehidupan sehat dan sejahtera.Â
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah, H. Darliansjah, menekankan peran strategis ikan sebagai sumber protein utama dalam mewujudkan kemandirian pangan dan pemenuhan gizi masyarakat.
eringatan Hari Ikan Nasional (Harkannas) ke-11 menjadi ajang untuk mengedukasi masyarakat tentang pentingnya konsumsi ikan sebagai sumber protein berkualitas tinggi.
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng) H Darliansjah. Mengucapkan selamat Hari Ikan Nasional ke 11, dengan tema ikan - sumber protein untuk kemandirian pangan dan mendukung program makan bergizi gratis.
Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalimantan Tengah (Kalteng) mengimbau masyarakat untuk menjadikan ikan sebagai bagian dari pola makan sehari-hari.
Kalimantan Tengah (Kalteng) menyimpan potensi besar dalam menjaga kelestarian ekosistem laut, salah satunya melalui upaya pelestarian dan restorasi terumbu karang.