Seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan tenaga kontrak (Tekon) di lingkup Pemerintah Kabupaten Kapuas diminta agar selalu mematuhi peraturan dan ketentuan yang ditetapkan oleh pemerintah. Permintaan ini disampaikan Penjabat (Pj) Bupati Kapuas Erlin Hardi belum lama ini.
Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Seruyan, Bahrun Abbas mewakili Pj Bupati Seruyan, Djainuddin Noor berharap Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Seruyan bisa menjadi contoh bagi perangkat daerah di lingkungan pemerintah setempat.
Hal itu disampaikan langsung oleh Pj Sekda Seruyan saat menghadiri dan memimpin kegiatan apel gabungan di lingkungan Sekretariat Daerah Kantor Bupati Seruyan, Senin (30/10).
Wakil Bupati (Wabup) Seruyan, Hj. Iswanti melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) di bulan suci Ramadan untuk mengetahui pelayanan di beberapa kantor dinas yang ada di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan.