PROKALTENG.CO - Capres Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo menilai, Indonesia memiliki beragam potensi, salah satunya sumber daya alam (SDA) guna memperkuat kondisi perekonomian negara Selatan dalam kerjasama Selatan-Selatan (KSS), pada saat debat ketiga Pilpres 2024.
PROKALTENG.CO - Kiai dan ulama se-Kabupaten Bekasi, beserta Laskar Juang (Laju) Indonesia menyampaikan Piagam Perjuangan Nurul Huda kepada Capres Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo.
Pengamat politik yang juga Direktur Eksekutif Aljabar Strategic Arifki Chaniago menilai, calon presiden (capres) nomor urut 2, Prabowo Subianto tampil santai, tegas dan tanpa dibuat-buat saat debat perdana capres 2024 yang digelar KPU, Selasa, (12/12).
Capres Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto mengingatkan agar pihak-pihak terkait untuk tetap menjaga kesejukan dan tidak saling menghasut jelang Pilpres 2024.
PROKALTENG.CO - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menggelar debat perdana calon presiden (capres) yang menghadirkan tiga capres, yakni Anies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo.
Calon Presiden Nomor Urut 2 Prabowo Subianto dinilai sukses dalam menghadapi debat pilpres 2024 yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Selasa (12/12) malam.
PROKALTENG.CO -Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan, ketua umum Megawati Soekarnoputri tak bisa menghadiri agenda debat calon presiden (Capres) perdana di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI.