30.8 C
Jakarta
Sunday, April 28, 2024

Potensi Flora dan Fauna yang Dimiliki Palangka Raya Sangat Menjanjikan

PALANGKA RAYA–Belum lama ini,
Pemerintah Kota
(Pemko) Palangka Raya melalui
Dinas Kebudayaan dan Pariwisata
(Disbudpar) telah melakukan
pencanangan destinasi wisata unggulan.

Anggota Komisi A DPRD Kota Palangka Raya,
Reja Framika
mengatakan, pihaknya sangat mengapresiasi penuh
program pencanangan destinasi wisata yang telah 
dijalankan oleh pem
ko tersebur.

Hal ini merupakan komitmen bersama untuk
membangun kota
, salah satunya dapat melalui pembangunan
sektor wisata yang memiliki impact terhadap berbagai lini kehidupan masyarakat
yang
terdapat  di
dalamnya.

“Jika sektor wisata terus
meningkat, maka perlahan tapi pasti kegiatan perekonomian di sana
juga akan terus meningkat.
Selain itu pendapatan asli daerah
(PAD) sumber pajak dan retribusi pun akan meningkat,” ungkap Reja,
Jumat
(27/12).

Baca Juga :  Data Pribadi Jangan Sembarang Diberikan ke Orang Tidak Dikenal

Menurut
Partai
Solidaritas Indonesia (PSI) ini, sudah saatnya pemerintah untuk melirik sektor
wisata sebagai salah satu upaya dalam meningkatkan keuangan daerah. Berkaca
pada sejumlah
kawasan daerah di Indonesia, seperti Kota Bali maupun
Malang
, di mana daerahnya mampu menjadikan pariwisata sebagai sumber penopang
perekonomian daerah.

Selain
itu, p
otensi
flora dan fauna yang
dimiliki Palangka Raya
sangat menjanjikan. Ke
beragaman seni dan budaya yang
hanya dimiliki
oleh suku Dayak, menjadi nilai strategis
serta potensi yang tidak kalah dengan daerah lain.

“Sangat disayangkan jika tidak kita
maksimalkan
sektor pariwisata kota ini, karena sumber
PAD yang
ada sangat menjanjikan,” katanya.

Reja mencontohkan
salah satunya
 kawasan wisata Sungai Sebangau, di
mana
dengan ekosistem air hitam yang ada di
sana,
bisa menarik wisatawan yang ingin melihat lebih jauh seperti apa keunikan yang
dimiliki oleh ekosistem yang hanya dikembangkan oleh dua kawasan di dunia,
yakni di Brazil dan Indonesia.

Baca Juga :  Dewan Dorong Percepatan Capaian Vaksinasi di Palangka Raya

Untuk itu, dia berharap agar ke
depannya
pemerintah daerah bersama dengan pihak terkait maupun pihak swasta untuk bisa
berkomitmen penuh mengembangkan kepariwisataan, sehingga target untuk
mendongkrak keuangan daerah bisa tercapai.
(*pra/ram)

PALANGKA RAYA–Belum lama ini,
Pemerintah Kota
(Pemko) Palangka Raya melalui
Dinas Kebudayaan dan Pariwisata
(Disbudpar) telah melakukan
pencanangan destinasi wisata unggulan.

Anggota Komisi A DPRD Kota Palangka Raya,
Reja Framika
mengatakan, pihaknya sangat mengapresiasi penuh
program pencanangan destinasi wisata yang telah 
dijalankan oleh pem
ko tersebur.

Hal ini merupakan komitmen bersama untuk
membangun kota
, salah satunya dapat melalui pembangunan
sektor wisata yang memiliki impact terhadap berbagai lini kehidupan masyarakat
yang
terdapat  di
dalamnya.

“Jika sektor wisata terus
meningkat, maka perlahan tapi pasti kegiatan perekonomian di sana
juga akan terus meningkat.
Selain itu pendapatan asli daerah
(PAD) sumber pajak dan retribusi pun akan meningkat,” ungkap Reja,
Jumat
(27/12).

Baca Juga :  Data Pribadi Jangan Sembarang Diberikan ke Orang Tidak Dikenal

Menurut
Partai
Solidaritas Indonesia (PSI) ini, sudah saatnya pemerintah untuk melirik sektor
wisata sebagai salah satu upaya dalam meningkatkan keuangan daerah. Berkaca
pada sejumlah
kawasan daerah di Indonesia, seperti Kota Bali maupun
Malang
, di mana daerahnya mampu menjadikan pariwisata sebagai sumber penopang
perekonomian daerah.

Selain
itu, p
otensi
flora dan fauna yang
dimiliki Palangka Raya
sangat menjanjikan. Ke
beragaman seni dan budaya yang
hanya dimiliki
oleh suku Dayak, menjadi nilai strategis
serta potensi yang tidak kalah dengan daerah lain.

“Sangat disayangkan jika tidak kita
maksimalkan
sektor pariwisata kota ini, karena sumber
PAD yang
ada sangat menjanjikan,” katanya.

Reja mencontohkan
salah satunya
 kawasan wisata Sungai Sebangau, di
mana
dengan ekosistem air hitam yang ada di
sana,
bisa menarik wisatawan yang ingin melihat lebih jauh seperti apa keunikan yang
dimiliki oleh ekosistem yang hanya dikembangkan oleh dua kawasan di dunia,
yakni di Brazil dan Indonesia.

Baca Juga :  Dewan Dorong Percepatan Capaian Vaksinasi di Palangka Raya

Untuk itu, dia berharap agar ke
depannya
pemerintah daerah bersama dengan pihak terkait maupun pihak swasta untuk bisa
berkomitmen penuh mengembangkan kepariwisataan, sehingga target untuk
mendongkrak keuangan daerah bisa tercapai.
(*pra/ram)

Terpopuler

Artikel Terbaru