33.6 C
Jakarta
Monday, June 17, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

#pemkab

Sambangi KPU dan Bawaslu, Kapolres Seruyan: Jalin Solidaritas Hadapi Pemilu Damai

Kapolres Seruyan, AKBP Priyo Purwanto didampingi PJU Polres Seruyan dan stakeholder terkait lainnya melakukan kunjungan silahturahim ke Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Seruyan, Senin (20/11).

Di Seruyan Juga Alami Kenaikan Harga Cabai

Seperti halnya yang terjadi di kota-kota lainnya di Kalteng, harga sayur mayur khususnya cabai yang ada di Kabupaten Seruyan saat ini, juga telah mengalami kenaikan. Khususnya di pasar tradisional yang ada di Kota Kuala Pembuang.

Pemkab Seruyan Terus Mendorong Peningkatan Mutu Pendidikan

Berbagai upaya yang dilakukan Pemerintah (Pemkab) Seruyan hingga instansi maupun organisasi pendidikan lainnya terus melakukan upaya dalam mendorong peningkatan mutu kualitas pendidikan yang ada di Kabupaten Seruyan.

Tanggulangi Kemiskinan, Barsel Raih Penghargaan Wapres

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barito Selatan kembali meraih penghargaan dari pemerintah pusat. Kali ini, penghargaan diberikan atas kinerja luar biasa Pemkab Barsel dalam upaya percepatan penurunan kemiskinan ekstrem. Wakil Presiden Ma’ruf Amin menyerahkan penghargaan tersebut kepada Penjabat Bupati Barsel Deddy Winarwan di Istana Wakil Presiden, Jakarta Kamis (9/11).

Dispursip Optimalkan Layanan dengan Digitalisasi

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan melalui Dinas Perpustakaan Daerah dan Kearsipan (Dispursip) terus melakukan berbagai upaya dalam mengoptimalkan layanan perpustakaan daerah setempat.

Pj Bupati Tekankan Dukung BKSDAE Menjaga Alam dan Ekosistem

Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani menghadiri peresmian Desa Ramah Satwa dalam rangka peringatan hari konservasi alam nasional tahun 2023. Kegiatan tersebut dipusatkan di Ekowisata Sahai Tambi Balu Desa Tahawa Kecamatan Kahayan Tengah digegelar, Selasa (7/11).

Wujudkan Penguatan SDM Desa, Pemkab Dorong Peningkatan Kapasitas BPD

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan benar-benar komitmen dalam upaya mewujudkan penguatan Sumber Daya Manusia (SDM) dengan terus mendorong peningkatan kapasitas Badan Permusyawaratan Desa (BPD) di Kabupaten Seruyan.

Persalinan di Puskesmas, Gratis Akta Kelahiran Anak

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) yang bekerjasama dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) akan membantu secara gratis bagi masyarakat yang inginkan melahirkan di Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskemas).

Pemkab Tegaskan Evaluasi Tekon Dilakukan Tiap Tahun

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan memastikan bahwa pihaknya tetap akan melakukan evaluasi terhadap para tenaga kontrak (Tekon) di setiap perangkat daerah.

Gelar Rapat, Satpol-PP Matangkan Persiapan Pelatihan Latapgar

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) Kabupaten Seruyan menggelar rapat dalam rangka mematangkan persiapan kegiatan pelatihan Pemantapan dan Penyegaran atau disingkat Latapgar di Aula kantor setempat, Kamis (26/10).

Latest news

- Advertisement -spot_img