34 C
Jakarta
Saturday, May 18, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Kinerja BRI

Punya 31,6 Juta User, BRImo Jadi Aplikasi Mobile Banking Paling Banyak Diunduh Tahun 2023

JAKARTA – Financial super apps milik PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, BRImo kembali menorehkan prestasi gemilang di awal tahun 2024.

Mudah dan Lengkap! Kurang Dari 4 Tahun Pengguna BRImo melejit dari 2,9 Juta Menjadi 30,4 Juta

JAKARTA – Transformasi digital yang dilakukan secara konsisten menjadi kunci keberhasilan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI menorehkan kinerja positif.

Kinerja Apik, Kualitas Kredit Terjaga dengan Loan at Risk yang semakin Menurun

JAKARTA – Kinerja Apik PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI hingga September 2023 diikuti juga dengan kualitas kredit yang terjaga dengan baik pasca krisis ekonomi akibat pandemi Covid-19.

Ragam Pemberdayaan dan Pendampingan BRI untuk Memajukan UMKM Indonesia

JAKARTA – Terus berupaya mengakselerasi pertumbuhan sektor Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI konsisten hadir meningkatkan kapabilitas pelaku usaha di Tanah Air melalui berbagai program pemberdayaan.

Optimalkan Peluang Pertumbuhan Ekonomi, Kinerja Bisnis Wholesale BRI Semakin Solid

Pulihnya kondisi perekonomian Indonesia pasca pandemi Covid-19 turut mendorong kinerja bisnis wholesale PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI.

Tantangan Ekonomi Global, BRI Optimistis Ruang Pertumbuhan Kredit Masih Besar

Optimisme PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI terhadap ruang pertumbuhan kredit perbankan masih cukup besar hingga akhir tahun 2023. Kendati demikian, masih ada sejumlah faktor yang perlu diperhatikan untuk mengambil respons yang tepat di tengah tantangan perekonomian nasional dan global.

Perekonomian Domestik Menggeliat, Kredit Konsumer BRI Tumbuh Double Digit

Daya beli masyarakat mulai berangsur pulih pasca pandemi Covid-19. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI pun berupaya mengoptimalkan daya beli masyarakat sehingga memacu pertumbuhan kredit konsumer, salah satunya ditopang Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dan Kredit Tanpa Agunan (KTA).

Kinerja Solid, BRI Jadi Bank Terbesar di Indonesia versi Fortune Indonesia 100

Kinerja terbaik PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk terus diapresiasi oleh berbagai lembaga, baik nasional maupun internasional. Terbaru, Fortune kembali merilis deretan perusahaan besar di Indonesia bertajuk Fortune Indonesia 100.

Simak! Ini Alasan Saham BBRI Menarik untuk Dikoleksi

Kinerja fundamental PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk telah memacu tren positif harga saham perseroan. Pada pekan terakhir di bulan Juli ini, emiten bersandi BBRI kembali menembus harga level tertinggi atau ATH di level Rp5.650,- pada penutupan perdagangan Selasa (25/7), bahkan pada Jumat (28/7) BBRI di tutup di level Rp5.700,-. Hal tersebut dinilai oleh pengamat BBRI semakin menarik untuk dikoleksi, salah satunya karena terdorong aksi korporasi buyback oleh perseroan dalam kurun dua tahun terakhir.

BRI Catat Pertumbuhan Asset Under Management Tumbuh 20,42% per Semester I-2023

Komitmen untuk terus tumbuh dan memberikan layanan terbaik kepada para nasabahnya terus ditunjukkan oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Pesero) Tbk atau BRI. Hal ini ditunjukkan salah satunya lewat akselerasi kinerja bisnis wealth management.

Latest news

- Advertisement -spot_img