28.9 C
Jakarta
Sunday, April 28, 2024

Masuk Rencana Kawasan Ibukota, Jalan Manjau Bakal Ditingkatkan

KASONGAN–Ruas Jalan Manjau salah satu areal yang disebut-sebut
masuk kawasan yang bakal menjadi wilayah ibu kota negara, yang sempat
diagendakan dikunjungi Presiden RI Joko Widodo ketika itu meski tiba-tiba batal,
namun ruas Jalan Manjau ini bakal ditingkatkan oleh Pemerintah Kabupaten
Katingan.

Bupati Katingan Sakariyas
menuturkan peningkatan ruas Jalan Manjau ini memang sudah ada perencanaannya.
Artinya, tinggal pelaksanaannya saja di lapangan.

“Kita tidak tahu, apa tahu ini
atau tahun depan kita tingkatkan. Sambil melihat kondisinya dulu,” ucap bupati
kepada Kalteng Pos di rumah jabatannya, baru-baru ini.

Dikatakan bupati, ruas jalan
tersebut arahnya tembus hingga Hampangen. Ruas jalan tersebut, memang ruas
jalan yang dianggap strategis kedepannya. Apalagi jalan itu juga berdekatan
dengan Kebun Raya Katingan daerah bukit batu.

Baca Juga :  Ditpolairud Ajari Penumpang Penggunaan Alat Keselamatan

“Jadi itulah salah satu program
yang akan kita lakukan untuk masa depan Kota Kasongan,” ungkapnya. (eri/abe/ctk/nto)

KASONGAN–Ruas Jalan Manjau salah satu areal yang disebut-sebut
masuk kawasan yang bakal menjadi wilayah ibu kota negara, yang sempat
diagendakan dikunjungi Presiden RI Joko Widodo ketika itu meski tiba-tiba batal,
namun ruas Jalan Manjau ini bakal ditingkatkan oleh Pemerintah Kabupaten
Katingan.

Bupati Katingan Sakariyas
menuturkan peningkatan ruas Jalan Manjau ini memang sudah ada perencanaannya.
Artinya, tinggal pelaksanaannya saja di lapangan.

“Kita tidak tahu, apa tahu ini
atau tahun depan kita tingkatkan. Sambil melihat kondisinya dulu,” ucap bupati
kepada Kalteng Pos di rumah jabatannya, baru-baru ini.

Dikatakan bupati, ruas jalan
tersebut arahnya tembus hingga Hampangen. Ruas jalan tersebut, memang ruas
jalan yang dianggap strategis kedepannya. Apalagi jalan itu juga berdekatan
dengan Kebun Raya Katingan daerah bukit batu.

Baca Juga :  Ditpolairud Ajari Penumpang Penggunaan Alat Keselamatan

“Jadi itulah salah satu program
yang akan kita lakukan untuk masa depan Kota Kasongan,” ungkapnya. (eri/abe/ctk/nto)

Terpopuler

Artikel Terbaru