30 C
Jakarta
Tuesday, April 30, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

#pesawat

Perusahaan India Borong 500 Pesawat, Nilai Transaksi Capai Rp 825 Triliun

Hari pertama Paris Air Show pada Senin (19/6) menjadi ladang keberuntungan bagi Airbus. Perusahaan pembuat pesawat yang berbasis di Blagnac, Prancis, itu kebanjiran order. Ada tiga maskapai yang melakukan pemesanan. Namun, yang paling fantastis adalah pembelian dari IndiGo, maskapai murah asal India.

Bertahan Hidup selama 40 Hari di Belantara Amazon

MEREKA bukan Mowgli, bocah yang dibesarkan serigala di rimba India dalam kisah guritan Rudyard Kipling. Mereka juga bukan Tarzan, anak bangsawan Inggris yang diasuh monyet di hutan Afrika dalam karya Edgar Rice Burroughs. Empat bersaudara kakak-adik, melampaui karakter-karakter fiksional itu. Tak ada yang mengasuh mereka. Lesly Mucutuy, 13; Soleiny Mucutuy, 9; Tien Noriel Ronoque Mucutuy, 4; dan Cristin Neriman Ranoque Mucutuy, 1; berjuang sendiri untuk bertahan hidup di belantara Amazon di sisi Kolombia selama 40 hari setelah pesawat yang mereka tumpangi bersama sang ibu jatuh.

Pesawat Susi Air Ditemukan Hangus di Papua

Pesawat Susi Air ditemukan hangus terbakar di Papua. Pesawat tersebut disebut dibakar dengan sengaja, namun dugaan tersebut masih didalami oleh aparat kepolisian setempat.

Gegara Tulisan di Celana, DJ Soda Dikeluarkan dari Pesawat America Airlines

Pengalaman tidak menyenangkan dialami artis Korea, DJ Soda yang diusir dari pesawat maskapai America Airlines. Dia dipaksa mengganti celana panjangnya untuk bisa melanjutkan perjalanan.

Latest news

- Advertisement -spot_img