27.8 C
Jakarta
Monday, May 20, 2024
spot_img

Turunkan Angka Stunting, Polda Kalteng Gelar Gebyar Posyandu Presisi

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO– Polda Kalimantan Tengah menggelar Gebyar Posyandu Presisi untuk ibu rumah tangga, ibu hamil, balita dan anak-anak di Aula Universitas Palangkaraya (UPR), Rabu, (8/5/2024).

“Kegiatan ini bentuk pelayanan kepada masyarakat untuk kebermanfaatan bersama. Perlu kita sadari stunting ada di Kalimantan Tengah sekarang. Yang harus kita pikirkan adalah bagaimana caranya menurunkan angka stunting dengan baik dan benar,”kata Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs Djoko Poerwanto.

Dijelaskan. Adapun pelayanan dalam Kegiatan tersebut yaitu pemberian gizi, kesiapan melahirkan, persiapan untuk yang mau menikah  dan lain sebagainya. Melalui kegiatan ini pihaknya mendapatkan tanggapan apa yang perlu menjadi perbaikan kedepan.

“Ada interaksi dan kedepan diharapkan menjadi lebih baik. Meski insiasi kami, tetapi ini adalah kegiatan bersama bagaimana bertanggung jawab terhadap generasi emas tahun 2045  dimulai dari sekarang,” jelas Kapolda.

Baca Juga :  Sidang Adat Basara Hai, Polres Seruyan dan PT HMBP Bayar Denda Rp 335 Juta

Menurutnya, kegiatan posyandu tersebut dilaksanakan di 14 kota kabupaten di Kalteng. “Targetnya sebanyak mungkin dengan kemampuan kami untuk mempercapat penurunan stunting di Kalteng,” tandasnya. (jef)

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO– Polda Kalimantan Tengah menggelar Gebyar Posyandu Presisi untuk ibu rumah tangga, ibu hamil, balita dan anak-anak di Aula Universitas Palangkaraya (UPR), Rabu, (8/5/2024).

“Kegiatan ini bentuk pelayanan kepada masyarakat untuk kebermanfaatan bersama. Perlu kita sadari stunting ada di Kalimantan Tengah sekarang. Yang harus kita pikirkan adalah bagaimana caranya menurunkan angka stunting dengan baik dan benar,”kata Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs Djoko Poerwanto.

Dijelaskan. Adapun pelayanan dalam Kegiatan tersebut yaitu pemberian gizi, kesiapan melahirkan, persiapan untuk yang mau menikah  dan lain sebagainya. Melalui kegiatan ini pihaknya mendapatkan tanggapan apa yang perlu menjadi perbaikan kedepan.

“Ada interaksi dan kedepan diharapkan menjadi lebih baik. Meski insiasi kami, tetapi ini adalah kegiatan bersama bagaimana bertanggung jawab terhadap generasi emas tahun 2045  dimulai dari sekarang,” jelas Kapolda.

Baca Juga :  Sidang Adat Basara Hai, Polres Seruyan dan PT HMBP Bayar Denda Rp 335 Juta

Menurutnya, kegiatan posyandu tersebut dilaksanakan di 14 kota kabupaten di Kalteng. “Targetnya sebanyak mungkin dengan kemampuan kami untuk mempercapat penurunan stunting di Kalteng,” tandasnya. (jef)

spot_img
spot_img

Terpopuler

spot_img

Artikel Terbaru