untuk membangun suatu daerah harus memiliki tiga pilar. Yaitu Pemerintah, Masyarakat dan Dunia Usaha. Maka, esensi kebersamaan dan gotong royong sehingga kesejahteraan masyarakat bisa diatasi.
Dimanapun tempat tinggal kita, kebersamaan dan kekompakan tidak boleh hilang. Bersama mewujudkan kelestarian dan kebersihan. Karena saat ini kita sedang giat-giatnya menuju desa wisata. Agar masyarakat luar bisa datang ke desa kita. Menikmati keindahan alam kita. Menikmati keragaman budaya kita. Dan juga menikmati situasi lingkungan kita terutama kebersihan.
Bupati Lamandau Hendra Lesmana. Meresmikan Base Transceiver Station (BTS) jaringan telekomunikasi Telkomsel. Bupati menyampaikan. Bahwa kebutuhan dasar tahap demi tahap sudah dipenuhi seperti jaringan telekomunikasi dan jaringan listrik. Ini juga sebagai motivasi masyarakat untuk maju dan sejahtera
Bupati Lamandau Hendra Lesmana. Menutup secara resmi Kegiatan Bulan Bhakti Gotong Royong Mayarakat (BBGRM) yang ke XX, Peringatan Hari Kesatuan Gerak PKK ke-51 dan Hari Kesatuan Nasional Ke 30 Tingkat Kecamatan Lamandau tahun 2023, di Desa Karang Taba.
Bupati Lamandau Hendra Lesmana. Diwakili Asisten Setda Lamandau Friaraiyatini. Didampingi kepala Dinas Sosial Syaifudin Zuhri beserta Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah Norita Indiyanie, melantik Pengurus Karang Taruna Kabupaten Lamandau masa Bhakti 2023-2028 di Aula Setda Lamandau, Senin (11/9).
Di bawah kepemimpinan Bupati Hendra Lesmana dan Wakil Bupati Riko Porwanto. Kabupaten Lamandau bergerak menuju "Lamandau Smart City" atau Kota Cerdas. Sejumlah ruas jalan Kota Nanga Bulik dipasangi CCTV
Gelaran Lamandau Expo tahun 2023 telah berlangsung selama 6 hari. Mulai dari tanggal 4- 9 September 2023. Bupati Lamandau, H Hendra Lesmana secara resmi menutup kegiatan Lamandau Expo tahun 2023 yang dilaksanakan di alun-alun kota Nanga Bulik itu, Sabtu malam (9/9). Bupati mengatakan, Lamandau Expo jadi penggerak roda perekonomian masyarakat
Dalam rangka percepatan pemulihan ekonomi dan penurunan tingkat inflasi di Kabupaten Lamandau. Bupati Hendra Lesmana secara simbolis menyerahkan dana Hibah. Kepada pelaku Usaha Mikro kecil dan Menengah (UMKM), di GPU Lantang Torang, Kabupaten Lamandau.