Categories: Pemko Palangka Raya

18 Sekolah di Palangka Raya Terendam Banjir, Ini Daftarnya

PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO – Dampak banjir yang terjadi di wilayah Kota Palangka Raya juga mengganggu aktivitas belajar dan mengajar selama beberapa hari terakhir ini.

Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya melaporkan sampai Kamis (18/11/2021) setidaknya ada 18 sekolah negeri meliputi 12 sekolah dasar dan 6 SLTP yang terdampak banjir.

Data ini menurut Kepala Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya, Ahmad Fauliansyah belum termasuk sekolah swasta, karena laporan sekolah swasta langsung ke Kementerian Agama.

Fauliansyah mengungkapkan akibat halaman sekolah tergenang air, bahkan ada yang sudah masuk lantai ruang belajar, maka proses belajar dan mengajar diliburkan untuk sementara waktu.

“Meski demikian anak didik bukan berarti libur total, tapi para anak-anak dianjurkan untuk belajar secara mandiri di rumah agar tidak ketinggalan mata pelajaran” bebernya.

Pihaknya berharap bencana banjir akibat luapan air Sungai Rungan dan Sungai Kahayan pasca wilayah Kota Cantik diguyur hujan ini segera surut, sehingga aktivitas belajar di sekolah bisa dilakukan lagi.

SD Terdampak Banjir:

Kecamatan Pahandut

  1. SDN 1 Tumbang Rungan
  2. SDN 1 Pahandut Seberang
  3. SDN 7 Pahandut
  4. SDN 8 Pahandut
  5. SDN 1 Tanjung Pinang
  6. SDN 2 Tanjung Pinang





Reporter: M Hafidz

Page: 1 2

Jony

Recent Posts

Kasus Bupati Pati, Pengamat Nilai Komitmen Antikorupsi Dijalankan Tegas

Penangkapan Bupati Pati oleh KPK dinilai sebagai bukti komitmen pemerintah memberantas korupsi tanpa pandang bulu…

40 minutes ago

PMII Tegas Menolak Segala Bentuk Upaya Pengembalian Pilkada Melalui DPRD

Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) se-Kota Palangka Raya. Menilai wacana pengembalian mekanisme pemilihan kepala daerah…

53 minutes ago

Kanwil Ditjenpas Kalteng Teken Komitmen Bersama Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM

Kanwil Ditjenpas Kalteng menandatangani komitmen bersama pembangunan Zona Integritas sebagai langkah mewujudkan birokrasi bersih, transparan,…

1 hour ago

Dugaan Pelanggaran Kode Etik, Pegawai Rutan Tamiang Layang Diperiksa Kanwil Ditjenpas Kalteng

Kanwil Ditjenpas Kalteng memeriksa pegawai Rutan Tamiang Layang terkait dugaan pelanggaran kode etik sebagai bentuk…

1 hour ago

Pemko Fokuskan Penataan Drainase Tertutup Lapak PKL di Simpang Jalan Jawa

Pemerintah Kota Palangka Raya melalui tim gabungan melakukan penataan drainase di kawasan simpang Jalan Jawa…

2 hours ago

Ketua RT Nanga Bulik Dikukuhkan, Lurah Tekankan Peran Strategis di Lingkungan Warga

Sejumlah Ketua Rukun Tetangga (RT) terpilih di Kelurahan Nanga Bulik resmi dikukuhkan untuk masa bakti…

2 hours ago