26.3 C
Jakarta
Friday, March 29, 2024

Dewan Kota: Manfaatkan Teknologi Membangun SDM Berkualitas

PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO – Anggota Komisi C DPRD Kota Palangka Raya, Evy Susantie mengatakan walaupun ada tantangan yang dihadapi oleh guru, seperti perubahan kurikulum, perubahan pendekatan dan metode pembelajaran, penggunaan media pembelajaran, dan penggunaan media online.

Namun, kata kata Evy, hal tersebut bertujuan untuk keberhasilan pembangunan sehingga melahirkan Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas dan berdaya saing tinggi.

”Selain itu, keberhasilan pembangunan yang dilaksanakan oleh pemerintah dapat diukur dari majunya pendidikan,” ucapnya.

Wakil rakyat bidang Kesejahteraan Rakyat (Kesra) ini juga menambahkan bahwa untuk pembiasaan pemanfaatan teknologi, pembelajaran harus diikuti dengan transformasi pola pembelajaran baik guru maupun peserta didik.

”Sekaligus, merupakan awal yang baru bagi kita untuk penciptaan cara baru yang lebih efektif dan efisien. Dengan memanfaatkan teknologi yang ada,” terangnya politisi Partai PDI-Perjuangan ini. (tim)

Baca Juga :  Besok, Syaufwan Hadi Dilantik Sebagai PAW Jum'atni





Reporter: M Hafidz

PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO – Anggota Komisi C DPRD Kota Palangka Raya, Evy Susantie mengatakan walaupun ada tantangan yang dihadapi oleh guru, seperti perubahan kurikulum, perubahan pendekatan dan metode pembelajaran, penggunaan media pembelajaran, dan penggunaan media online.

Namun, kata kata Evy, hal tersebut bertujuan untuk keberhasilan pembangunan sehingga melahirkan Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas dan berdaya saing tinggi.

”Selain itu, keberhasilan pembangunan yang dilaksanakan oleh pemerintah dapat diukur dari majunya pendidikan,” ucapnya.

Wakil rakyat bidang Kesejahteraan Rakyat (Kesra) ini juga menambahkan bahwa untuk pembiasaan pemanfaatan teknologi, pembelajaran harus diikuti dengan transformasi pola pembelajaran baik guru maupun peserta didik.

”Sekaligus, merupakan awal yang baru bagi kita untuk penciptaan cara baru yang lebih efektif dan efisien. Dengan memanfaatkan teknologi yang ada,” terangnya politisi Partai PDI-Perjuangan ini. (tim)

Baca Juga :  Besok, Syaufwan Hadi Dilantik Sebagai PAW Jum'atni





Reporter: M Hafidz

Terpopuler

Artikel Terbaru